Fotografi Potret Dengan Teknik Slow Synchronization Flash Dalam Pemotretan Tari Kuda

Penulis

  • Reta Eva Aldiyah Syifa Telkom University
  • Donny Trihanondo Telkom University
  • Sigit Kusumanugraha Telkom University

Abstrak

Salah satu karya seni khas dari suku Jawa ini adalah “Kuda Lumping”. Penulis merancang tarian tradisional ini dalam bentuk fotografi potret dengan teknik Slow Synchronization Flash dengan tujuan untuk mengendintifikasi teknik slow synchronization flash pada pemotretan portrait di studio dengan subjek yang bergerak. Dalam peneltian ini penulis menggunakan metode penelitian eksperimen. Dari hasil pengkaryaan, terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan. Diantaranya yaitu kesan gerakan pada gambar dapat diciptakan dengan latarbelakang terang maupun gelap di studio. Kata-kata Kunci : Fotografi Potret, Slow Synchronization Flash , Tari Kuda Lumping .

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-10-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Seni Rupa Murni