Analisis Kelayakan Pembukaan Tambang Baru Untuk Bahan Galian Pasir Cv. Xyz

Penulis

  • Telkom University
  • Telkom University
  • Telkom University

Abstrak

CV. XYZ merupakan salah satu badan usaha
yang melakukan aktivitas penggalian dan penambangan pasir.
Lokasi penggalian ini terletak di Kabupaten Sumedang,
Provinsi Jawa Barat. Pemilik dari CV. XYZ ingin membuka
pertambangan pasir baru dan pindah ke tempat baru tersebut.
Terdapat tiga aspek yang diteliti yaitu aspek pasar, aspek
teknis, dan aspek finansial. Pada aspek pasar, dilakukan
peramalan dengan menggunakan metode regresi linier skenario
permintaan konstan. Total peramalan permintaan dari tahun
2024 hingga tahun 2028 yaitu sebesar 303420 truk konsumen.
Pada aspek teknis, dilakukan perhitungan kebutuhan mesin
dan alat berat yang digunakan. Berdasarkan perhitungan
tersebut, mesin crusher yang dibutuhkan yaitu 4 unit mesin.
Sedangkan untuk kebutuhan alat berat seperti loader,
dibutuhkan 1 unit. Selanjutnya kebutuhan untuk alat berat
seperti ekskavator bucket, dibutuhkan 1 unit. Selanjutnya
kebutuhan untuk alat berat seperti ekskavator breaker,
dibutuhkan 1 unit. Selanjutnya kebutuhan untuk alat berat
seperti dumptruck, dibutuhkan 2 unit. Pada aspek finansial,
nilai NPV sebesar Rp198,991,056,195 lalu nilai IRR sebesar
176.5% lalu PBP yang diperoleh yaitu 1.29 tahun. Berdasarkan
aspek finansial tersebut, rencana pembukaan dan pemindahan
ke tambang baru dapat dikatakan layak.

Kata kunci—Analisis Kelayakan, NPV, IRR, PBP, Analisis Sensitivitas, Analisis Risiko

Referensi

Kementerian PUPR,

Proyek Strategis Nasional pada 2023-2024,= 19 Juli

[Online]. Available:

-www.pu.go.id/berita/kementerian-puprtuntaskan-47-proyek-strategis-nasional-pada-2023-

R. A. Nugroho,

Proyek Rumah Murah,= 14 Agustus 2023. [Online].

Available:

-www.cnbcindonesia.com/news/202308140930

-4-462650/sri-mulyani-cairkan-rp-12-t-untukproyek-rumah-murah.

F. Sandi,

Pertanda Apa?,= 31 Juli 2023. [Online]. Available:

-www.cnbcindonesia.com/news/202307311808

-4-458881/proyek-perumahan-baru-terusbertambah-pertanda-apa.

H. Umar, Studi Kelayakan Bisnis, Jakarta: Gramedia

Pustaka Utama, 2007.

D. H. Sobana, Studi Kelayakan Bisnis, Bandung: CV

Pustaka Setia, 2018.

A. Syaekhu dan Suprianto, Teori Pengambilan

Keputusan, Sleman: Zahir Publishing, 2021.

Kasmir dan Jakfar, Studi Kelayakan Bisnis, Jakarta:

Kencana, 2003.

N. Saputro,

Berdasarkan Karakteristik,= 10 November 2022.

[Online]. Available:

-idmanajemen.com/definisi-pasar/.

E. F. Brigham dan M. C. Ehrhardt, Financial

Management: Theory and Practice, Fourteenth Edition,

Mason: South-Western Cengage Learning, 2013.

S. Mulyawan, Manajemen Risiko, Bandung: Pustaka

Setia, 2015.

Arsyad, D. Rukmana, D. Salman dan I. Alimuddin,

Pertambangan Pasir Sungai Sadang di Pinrang

Sulawesi Selatan,= Jurnal Ilmu Alam dan Lingkungan,

pp. 48-62, 2020.

RAMAH LINGKUNGAN PENAMBANG PASIR DI

SUNGAI KRASAK,= Indonesian Journal of

Conservation, pp. 103-113, 2019.

S. N. Utami,

C,= 4 Mei 2022. [Online]. Available:

-www.kompas.com/skola/read/2022/05/04/1420

/jenis-bahan-galian-golongan-a-b-dan-c.

D. E. Novianty, Studi Kelayakan, Analisis Finansial,

Palembang: Universitas IBA Press, 2009.

Indonesia, Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun

tentang Penggolongan Bahan-Bahan Galian,

Jakarta, 1980.

Indonesia, Peraturan Pemerintah Republik Indonesia

Nomor 37 Tahun 1986, Jakarta, 1986.

R. Nurmalina, T. Sarianti dan A. Karyadi, Studi

Kelayakan Bisnis, Bogor: Penerbit IPB Press, 2009.

A. Suryana dan Riduwan, Statistika Bisnis, Bandung:

Alfabeta, 2010.

M. Munandar, Budgeting: Perencanaan Kerja,

Pengkoordinasian Kerja, Pengawasan Kerja, Jakarta:

Prana Media, 2000.

R. H. Ali, M. N. Bustan dan M. K. Aidid,

EXPONENTIAL SMOOTHING BROWN UNTUK

MERAMALKAN KASUS POSITIF COVID-19 DI

PROVINSI PAPUA,= VARIANSI: Journal of Statistics

and Its Application on Teaching and Research Vol. 4

No. 1(2022), 39-24, pp. 39-48, 2022.

V. B. Kusnandar,

Tertinggi dalam Sewindu,= 2 Januari 2023. [Online].

Available:

-databoks.katadata.co.id/datapublish/2023/01/0

/inflasi-indonesia-2022-capai-rekor-tertinggi-dalamsewindu.

D. Rachmawati,

PPN,= 4 Juli 2022. [Online]. Available

##submission.downloads##

Diterbitkan

2024-07-09

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Teknik Industri