Simulasi Wave Runup Menggunakan Variational Boussinesq Model Dengan Implementasi Staggered Grid Finite Volume

Penulis

  • Muhamad Syamsul Huda Telkom university
  • Didit Aditya Telkom university

Abstrak

Pemodelan simulasi tsunami sangat penting mengingat dampak dari fenomena tersebut ya ng perlu di-

 

antisipasi. angY terpenting dari pemodelan tsunami adalah proses runup gelombang tsuna

mi. Simulasi

numerik gelombang runup tidak mudah dilakukan, dikarenakan ada diskontiunitas solusi

dari domain

 

basah ke domain yang kering.Pada tugas akhir ini, model matematika yang digunakan untu ngk memodelk-an gelombarunup adalah Variational Boussinesq Model(VBM). VBM akan diimplementa ngansikan secara numerik demenggunakan Finite Volume dengan skema staggered grid dan skema up ngan wind. Imple-

mentasi destaggered grid digunakan karena lebih mudah dalam memodelkan gelom asi

bang runup.

Hasil simulnumerik akan dibandingkan dengan data eksperimen dari laboratorium hidr

odinamika.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2018-04-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Ilmu Komputasi