Analisa Metode Fit Dalam User Aceptance Testing

Penulis

  • Venda Triandito Telkom University
  • Dana Sulistiyo Kusumo Telkom University

Abstrak

Abstrak Pada tugas akhir ini akan membahas tentang salah satu teknik dalam user acceptance testing yang disebut dengan FIT table. Dalam karya tulis ini penulis akan mengeksplorasi lebih jauh tentang teknik FIT table dalam user acceptance test untuk dapat lebih menjelaskan apa itu FIT table. Tugas akhir ini juga mengeksplorasi bagaimana cara melakukan testing dengan menggunakan software requirement specification untuk mengatahui bagaimana hubungan FIT table dan software requirement. Dalam membantu proses penyusunan FIT table dengan software requiremen spesificationt, dalam tugas akhir ini disusun juga requirement traceability matrix dan juga test case. Untuk mengamati bagaimana software requirement specification berpengaruh dalam proses pengetestan dalam tugas akhir ini penulis akan membandingkan 4 skenario berbeda dalam pengetestan. Hasilnya adalah pemahaman user yang baik terhadap software requirement yang dibantu dengan requirement traceability matrix dan test case akan mempermudah dalam penyusunan FIT table. . Kata kunci: software requirement specification, user acceptance testing, FIT table. Abstract This paper would explain about a technic on the user acceptance testing called FIT table. In this paper author will explore about FIT table on the user acceptance testing to explain what FIT table is. This paper also explore how to run testing using software requirement specification to explain connection between FIT table and software requirement. To ease in form of FIT table with software requirement, in this paper also create requirement traceability matrix and test case. In order to observe how software requiremet take effect on testing, in this journal author will compare 4 testing scenario. The result is user understanding of software requirement that helped by requirement traceability matrix and test case will ease in the making of FIT table. Keywords: software requirement specification, user acceptance testing, FIT table.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2018-12-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Informatika