Pengaruh Iklan Dan Brand Ambassador NCT 127 Terhadap Minat Beli Konsumen Yang Dimediasi Oleh Brand Image Pasta Gigi Merek Click

Authors

  • Allisyah Noer Fitri Ramadhanny Telkom University
  • Putu Nina Madiawati Telkom University

Abstract

Berkembangnya trend Pop Korea atau K-Pop yang saat ini sedang popular di Indonesia membuat banyak brand di
Indonesia berlomba - lomba untuk menggaet idol grup Korea untuk bekerja sama dalam memasarkan produk yang
diharapkan dapat menarik pelanggan baru. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besar pengaruh peran iklan dan
brand ambassador NCT 127 terhadap keinginan pembeli yang dipengaruhi oleh brand image pasta gigi merek CLICK.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif melalui analisis deskriptif. Selain itu, analisis Structural Equation
Modelling (SEM) dilakukan menggunakan program SmartPLS. 3.0. Hasil studi menunjukkan bahwa variabel iklan (X1)
memiliki dampak positif dan signifikan terhadap Brand Image (Y), Brand ambassador (X2) memiliki dampak positif dan
signifikan pada Brand Image (Y), Iklan (X1memiliki dampak positif dan signifikan pada Minat Beli Konsumen (Z), Brand
ambassador (X2) memiliki dampak positif, tetapi tidak besar terhadap Minat Beli Konsumen (Z), Brand Image (Y)
memiliki efek positif dan signifikan pada Minat beli Konsumen (Z), variabel Iklan (X1) memiliki dampak positif yang
signifikan terhadap Minat Beli Konsumen (Z) melalui Brand Image (Y), dan variabel Brand Ambassador (X2) memiliki
dampak positif yang signifikan terhadap Minat Beli Konsumen (Z) melalui Brand Image (Y).


Kata Kunci-Iklan, Brand ambassador, Brand Image, Minat Beli Konsumen

References

A, A., Baumassape, A., & Azzahra, W. F. (2019). Social Media Influencers VS Brand Ambassador For Brand Image.

Abdillah, W., & Jogiyanto, H. (n.d.). Partial Least Square (PLS) Alternatif Structural Equation Model (SEM) Dalam

Penelitian Bisnis In Book Vol. 1.

Alinda, D. N. (2021). Pengaruh Sponsorship dan Brand Ambassador Terhadap Minat Beli Dengan Brand Image

Sebagai Variabel Intervening .

Anggi, V. F. (2017). Analisis Pengaruh Iklan dan Selebriti Endorser Pada AdaAQUA Terhadap Minat Beli AMDK

Merek AQUA Dengan Citra Merek Sebagai Variabel Intervening.

Assauri. (2017). Manajemen Pemasaran. Depok: PT.Raja Grafindo Pustaka.

Berelson, & Steiner. (2018). Psikologi Komunikasi, Pembelajaran Konsep dan Terapan. Yogyakarta: Phoenix

Publisher.

Bilgin. (2018). The effect of social media marketing activities on brand awareness, brand image, and brand loyalty.

Duryadi. (2021). Metode Penelitian Ilmiah. Semarang: Yayasan Prima Agus Teknik.

Felicia Wang, E. S. (2016). The Influence Of Brand Ambassador On Brand Image And Consumer Purchasing Decision

: A Case Of Tous Les Jours In Indonesia.

Firmansyah. (2019). Pemasaran Produk dan Merek Planning dan Strategy. Pasuruan: CV Penerbit Qiara Media. Fitriah,

M. (2018). Komunikasi Pemasaran melalui Desain Visual. Yogyakarta: CV Budi Utama.

Greenwood. (2012). Fashion Marketing Communications. New Jersey: John Wiley & Sons.

Harahap, L. K. (2020). Analisis SEM (Structural Equation Modelling) Dengan SMARTPLS (Partial Least Suquare).

Semarang: Fakultas Sains dan Teknologi UIN Walisongo Semarang.

Hartono, J. (2019). The Impact Of Advertising Toward Brand Image and Purchase Intention : The Case Study Of

Mataharimall.com.

Haryani, D. S. (2019). Pengaruh Periklanan dan Promosi Penjualan Terhadap Keputusan Pembelian Pada Perumahan

Griya Puspandari Asri Tanjungpinang. 60.

Husein, A. (2017). Analisis Pengaruh Iklan dan Celebrity Endorser Terhadap Citra Merek Dalam Meningkatkan Minat Beli

Shampoo Pantene Pada Masyarakat Kota Pekanbaru.

Kertamukti. (2019). Strategi Kreatif Dalam Periklanan. Jakarta: Raja Grafindo Persada. Kotler, & Keller. (2016).

Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga.

Kotler, P., & Gary Armstrong. (2014). Principles of Marketing. England: Pearson Education Limited. Kotler, P., & Gary

Armstrong. (2016). Principles of Marketing . England: Pearson Education Limited.

Kotler, P., & Kevin Lane Keller. (2016). Marketing Management Global edition. England: Pearson Education

Limited.

Laksana. (2019). Manajemen Pemasaran, Pendekatan Praktis. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Lingga, N. E. (2021). Pengaruh Brand Ambassador Jerome Polin Terhadap Brand Image Zenius Education.

Mardiana, M. (2022). Click Gandeng NCT 127 Jadi Brand ambassador K-Oral Care. From

https://www.liputan6.com/showbiz/read/5006265/nct-127-resmi-jadi-brand-ambasador-click-naturalwhitening

Masyita, D. A. (2017). Pengaruh Brand Ambassador Dian Sastrowardoyo Terhadap Brand Image Produk Makeup

L'oreal Paris.

Morissan. (2013). Teori Komunikasi Individu Hingga Masa (Edisi Pertama). Jakarta: Kencana Predana Media Group.

Mudzakir, F. (2020). The Influence Of Brand Ambassador Usage Towards Brand Image Of OPPO. Muhtadin, M. S.

(2018). Pengaruh Brand Ambassador Terhadap Brand Image Shampoo Pantene Di Bandung. Nickels, W. G.

(2018). Marketing Communication and Promotion.

Nurhasanah, S. (2021). Pengaruh Citra Merek (Brand Image) Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Merek Ventela.

Jurnal Ilmu Manajemen, 21-22.

Pamungkas. (2018). Integrated Marketing Communications 4.0. Bandung: Penerbit Megatama. Pamungkas. (2019).

Brand to Brain (2nd ed). Bandung: Penerbit Megatama.

Pramesthi, D. A. (2019). How Do Effective Digital Marketing and Brand Ambassador Stimulate Purchase Intention

Today.

Prasetyo. (2018). Komunikasi Pemasaran Terpadu: Pendekatan Tradisional Hingga Era Media Baru. Malang: UB

Press.

Priansa. (2017). Komunikasi Pemasaran Terpadu. Bandung: CV Pustaka Setia. Priansa. (2017). Komunikasi Pemasaran

Terpadu. Bandung: CV Pustaka Setia.

Promosi Kesehatan. (2021). Menjaga Kesehatan Gigi dan Mulut Sejak Dini. From

https://dinkes.surakarta.go.id/menjaga-kesehatan-gigi-dan-mulut-sejak-dini/

Putra, A. M. (2020). Pengaruh Dimensi Brand Ambassador Terhadap Minat Beli Konsumen (Studi Pada Pengguna

Bukalapak di Malang). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Brawijaya.

Putri, N. R. (2022). Pengaruh Penggunaan New Brand Ambassador Nathalie Holscher Terhadap Brand Image Produk MS

Glow di Media Sosial Instagram.

Rizqullah, P. (2019). Pengaruh Gading Marten Sebagai Duta Merek Terhadap Citra Merek Erigo.

Sadrabadi. (2018). Evaluating the role of brand ambassadors in social media. Journal of Marketing Management and

Consumer Behavior.

Saputra, A. (2022). NCT 127 Resmi jadi Brand Ambasador Click Natural Whitening. Liputan 6. From

https://www.liputan6.com/showbiz/read/5006265/nct-127-resmi-jadi-brand-ambasador-click-naturalwhitening

Sugiyono, P. D. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif. Bandung: Alfabeta. Sugiyono, P. D. (2019). Metode

Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.

Thabit, T., & Raewf, M. (2018). The Evaluation of Marketing Mix Elements: A Case Study. International Journal of

Social Sciences & Educational Studies, 100-109.

Tridayanti, F. (2022). Pengaruh NCT DREAM Sebagai Brand Ambassador Terhadap Brand Image Produk Mie Instan

Lemonilo Pada Generasi Muda.

Yulianingsih, A., & Suryawardani, B. (2018). Pengaruh Experiental Marketing dan Brand Awareness Terhadap

Keputusan Pembelian (Studi Kasus Pada Nexa Hotel Bandung Tahun 2018). E-Proceeding of Applied Science,

-377.

Yuniyanto, H. R. (2018). Pengaruh Iklan Terhadap Minat Beli Pengguna Youtube Dengan Brand Recognition Sebagai

Variabel Intervening.

Downloads

Published

2023-10-01

Issue

Section

Program Studi S1 Ilmu Administrasi Bisnis