Analisis Wacana Di Ruang Publik Instagram Herman Hadi Basuki Pada Kegiatan Polri Mengamankan Di Pertemuan G20

Authors

  • Radhitya Rizky Damara Telkom University
  • Razie Razak Telkom University

Abstract

Dalam praktik humas pemerintahan di Institut Polri dilakukan mengunakan saluran komunikasi media sosial. Media sosial
yang digunakan adalah Instagram yang dinamakan dengan Herman Hadi Basuki penelitian ini ingin menjelaskan mengenai
wacana publik di sosial Instagram Herman Hadi Basuki dengan isu G20. Selanjutnya peneliti ingin menemukan dramatism
yang dilakukan oleh Herman Hadi Basuki oleh karena itu peneliti menggunakan analisi wacana Van Djik, dan dramatism
Burke. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif serta jenis penelitian yaitu analisis wacana. Peneliti mengumpulkan
data dengan melakukan crawling data dengan tiga aplikasi yaitu Phantom Buster, Discourse Network Analyzer, dan Visone.
Penelitian ini menemukan bahwa isu wacana publik yang ditawarkan oleh kepolisian adalah kemampuan Polri untuk
menciptakan keamanan dan keteriban sosial. akan tetapi publik tidak terlalu tertarik dengan wacana ketertiban keaman dan
sosial yang dilakukan oleh Polri. Ketidaktarikan tersebut disebabkan karena isu wacana G20 tidak berkaitan langsung dengan
kebetuhan sehari-hari masyarakat oleh karena itu masyarakat menampilkan wacana agar Polri memperbaiki kegiatan
administrasi publik dan profesionalisme untuk berpihak kepada rakyat. Dan peneliti menemukan agent dari Herman Hadi
Basuki sudah melakukan edukasi kepada publik dengan pembawaan gaya komunikasi yang humoris.


Kata Kunci-Herman Hadi Basuki, wacana, dramatism, publik

References

Hong, H. (2013). Government websites and social media’s influence on government-public relationships. Public

Relations Review, 39(4), 346–356.

Aramayanti, N. (2021). PUBLIC RELATION. CV. Merdeka Kreasi Group.

Hasoloan, J. (2019). Pancasila & Kewarganegaraan. Grup Penerbitan CV BUDI UTAMA.

Rahayu, A. (2017). PENDIDIKAN PANCASILA & KEWARGANEGARAN (PPKn): Vol. Pertama (R. Damayanti,

Ed.; Edisi Revisi). Grafika Offset.

Adhitama, S. (2020). Diseminasi Ketentuan Barang yang Dibawa oleh Penumpang dan Awak Sarana Pengangkut:

Studi Kasus Manajemen Humas Ditjen Bea Dan Cukai. Jurnal Ilmu Komunikasi, 3(2), 110–121.

Bairizki, A. (2022). FUNDAMENTAL MANAJEMEN KEORGANISASIAN (A. Nursanty, Ed.). Seval Literindo

Kreasi.

Aprianto, I. (2021). MANAJEMEN PUBLIC RELATIONS ANALISIS CITRA (H. Fauzi, Ed.). Lakeisha.

Rumanti, M. (2002). DASAR-DASAR PUBLIC RELATIONS: Teori dan Praktik (E. Lidia, Ed.). PT Grasindo

Sari, A. (2017). DASAR-DASAR PUBLIC RELATIONS (D. Novidiantoko, Ed.; edisi pertama). CV BUDI UTAMA.

Cynthiani, Q. (2022). DIGITAL PR DALAM ERA DISRUPSI 5.0 : KAJIAN AKADEMIS (W. Muktiyo, Ed.). PT. Nas

Media Indonesia.

Fridolini, F. (2015). Critical Discourse Analysis On United States Foewign Policy Towards Indonesia Through The

President Barack Obama’s Speech Using Three Levels Of Text Analysis: Macro Structure, Superstructure, Anda

Micro Structure. Prosiding Seminar Hasil Penelitian Semester Ganjil 2014/2015, 3(1).

Published

2024-07-01

Issue

Section

Program Studi S1 Digital Public Relations