Pesan Toleransi Dalam Film Toba Dreams (Analisis Semiotika Dengan Model Roland Barthes)

Penulis

  • Irene Dwi Pusparani Telkom University
  • Idola Perdini Putri Telkom University

Abstrak

ABSTRAK

Indonesia merupakan negara yang memiliki keanekaragaman yang sangat kompleks hal ini yang menjadi terciptanya kebudayaan yang banyak dan beraneka ragam. Keberagaman yang ada tidak terhindar dari adanya sebuah konflik perbedaan karena keragaman ini membuat berbagai macam etnis tidak memahami satu sama lain. Dalam kemajemukan seperti di Indonesia, setiap masyarakat ditekankan untuk saling menghormati setiap perbedaan yang ada di masyarakat. Apapun bentuk suatu keyakinan yang dipegang, harus menghargai dan menghormati oleh setiap orang tanpa membedakan suatu kebudayaan dengan kebudayaan yang lain sehingga tidak terlepas pemahaman adanya sebuah toleransi. Dalam hal ini peneliti tertarik untuk meneliti film Toba Dreams, untuk mengetahui bagamaina makna pesan toleransi yang terkandung dalam film tersebut melalui simbol-simbol dengan menggunakan analisis semiotika model Roland Barthes. Model analisis Barthes ini memfokuskan pada gagasan tentang signifikasi dua tahap yaitu denotasi, konotasi, dan mitos. Hasil penelitian mengungkapkan bahwa film Toba Dreams menjelaskan pesan dengan unsur-unsur toleransi. Penelitian ini juga menunjukan berbagai mitos mengenai perbedaan antara budaya dan agama yang ditunjukan dalam film ini.

Kata Kunci: Toleransi, Film, Semiotika, Roland Barthes



ABSTRACT
Indonesia is a country that has diversity very complex which creation of a many culture and variegated. The diversity that exists is not spared from the existence of a conflict distinction because of diversity make various kinds of ethnic not understand to each other. In the diversity of as in Indonesia , every society emphasized to mutual respect any differences that exist in the community. Any all kinds of a belief that is held, should to be respect and appreciate without differentiating a culture with other cultures so that there is no understanding of tolerance. In this case, researcher interested to research of Toba Dreams film, to find out the meaning of the tolerance in film by symbols and using semiotic analysis of Roland Barthes model. Barthes model was focused on the idea of significance in two stages, those are denotative, connotative and myth. The research reveals that Toba Dreams film be explains the message with elements of tolerance. This research also show various myths of the difference between cultural and religious in the film.
Keywords: Tolerance, Film , Semiotic, Roland Barthes

##submission.downloads##

Diterbitkan

2019-08-01

Terbitan

Bagian

Program Studi S1 Ilmu Komunikasi