Analisis Karakteristik Event Wah-Wah 2019 Pada 372 Kopi
Abstrak
Abstrak
Banyak perusahaan menggunakan cara untuk mempersuasif customer melalui bauran komunikasi pemasaran, yaitu event. Event menjadi salah satu kegiatan komunikasi pemasaran yang banyak digunakan oleh berbagai perusahaan karena tidak hanya meningkatkan publisitas merk saja, akan tetapi memiliki pengaruh karena keterlibatan konsumen di dalamnya. Seperti halnya yang dilakukan oleh 372 Kopi dengan menyelenggarakan sebuah event , yaitu Event Wahwah 2019. Event Wah-wah merupakn event bertemakan “intimate concert†dengan menyediakan musik aliran indie atau pun rock, dengan tujuan tidak lain untuk menyediakan ruang atau tempat untuk berekspresi bagi para anak muda kreatif di Bandung. Event ini merupakan event penting pada 372 Kopi dimana diselenggarakan secara rutin empat hingga tiga kali dalam setahun. Penelitian ini membahas mengenai Analisis Karakteristik Event Wah-wah 2019 pada 372 Kopi. Metode yang digunakan pada penelitian ini yaitu deskriptif kualitatif. Peneliti menggunakan teknik pengumpulan data melalui wawancara,observasi dan studi dokumentasi. Informan dalam penelitian ini terdiri dari dua orang pihak penyelenggara event, dua orang audience event dan satu orang praktisi event. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui karakterstik event meliputi keunikan, perishability, intangibility, suasana dan pelayanan, serta interaksi personal dari EventWah-wah 2019. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa Event Wah-wah 2019 memiliki karakteristik keunikan yang tidak terlalu signifikan, karena pihak penyelenggara menyamaratakan
ISSN : 2355-9357 e-Proceeding of Management : Vol.7, No.1 April 2020 | Page 1549
2
konsep atau tema konser untuk setiap periodenya, begitu juga dengan perishability yakni pihak penyelenggara yang menyamakan seluruh fasilitas, intangibility atau sesuatu yang dapat diingat dalam event ini yaitu kesan intimate yang terjadi. Adapun suasana yang diciptakan dalam event ini yaitu suasana yang menyenangkan, menghibur serta tidak membosankan. Selain itu, interaksi personal yang terjadi dalam event ini yaitu bernyanyi dan berjoget bersama, serta sesi foto bersama dan tdd album,poster,dll.
Kata Kunci: Karakteristik event, Event Wah-wah, Komunikasi Pemasaran
Abstract
Many companies use ways to persuade customers through a mix of marketing communications, events. The event became one of the marketing communication activities that are widely used by various companies because it not only increases brand publicity, but has an increase because of the interests of consumers in it. As conducted by 372 Kopi by holding an event, namely Wah-Wah 2019. Wah-Wah event is an "intimate concert" themed event by providing indie or rock music, with the aim being provided to provide space or a place for expression for creative young people in Bandung. This event is an important event at 372 Coffee was held specifically four to three times in meetings. This study discusses the analysis of the characteristics of the Wahwah 2019 program at 372 copies. The method used in this research is descriptive qualitative. Researchers used data collection techniques through interviews, observation and documentation studies. The informants in this study consisted of two event organizers, two spectator events and one event organizer. The purpose of this research is to study the characteristics of events which are seen as uniqueness, endurance, intangibility, atmosphere and service, as well as personal interactions from EventWah 2019. The results of the research show Wah-Wah 2019 research or concert themes for each period, as well as perishability, namely the organizers who equate all facilities, intangible or something that can be understood in this event is an intimate display that occurs. While the atmosphere created in this event is a pleasant, relaxed and unpleasant atmosphere. In addition, personal interactions that occur in this event are singing and dancing together, as well as joint photo sessions and album, poster, etc.
Keywords: Event Characteristics, Wah-wah Event, Marketing Communication