Komunikasi Interpersonal Melalui Media Sosial Pada Mahasiswa Yang Menjalani Hubungan Jarak Jauh
Abstrak
Fenomena hubungan jarak jauh saat ini ramai terjadi di kalangan mahasiswa yang umumnya disebabkan oleh
perbedaan lokasi dan tempat perkuliahan. Media sosial memiliki pengaruh signifikan terhadap dinamika hubungan ini.
Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif, yang melibatkan wawancara dan
observasi tidak langsung. Teknik analisis data dilakukan melalui pendekatan deskriptif menggunakan model Miles
dan Huberman, yang mencakup tiga tahap: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian
menunjukkan bahwa tahapan komunikasi interpersonal menurut De Vito, meliputi enam tahap: kontak, keterlibatan,
keintiman, penurunan hubungan, perbaikan hubungan, dan pemutusan hubungan. Tahap kontak dimulai saat pasangan
saling mengenal karena adanya ketertarikan fisik dan memulai komunikasi. Tahap keterlibatan, pasangan mulai
memperdalam hubungan mereka. Pada tahap keintiman, komitmen untuk menjaga hubungan walaupun dalam kondisi
jarak jauh terbentuk. Ketika hubungan memasuki tahap penurunan, ikatan antara pasangan mulai melemah. Beberapa
pasangan kemudian memasuki tahap perbaikan hubungan, di mana mereka melakukan introspeksi dan diskusi
mengenai masalah yang dihadapi. Tahap terakhir adalah pemutusan hubungan, namun tidak semua pasangan berakhir
karena ada yang berhasil memperbaiki dan memperkuat hubungan mereka.
Kata Kunci-hubungan jarak jauh, media sosial, komunikasi interpersonal, WhatsApp.
Referensi
Adhrianti, L., & Ulfa, A. F. (2019). Pengelolaan Konflik Pada Hubungan Long Distance Relationship (LDR)
Melalui Media Komunikasi Whatsapp . Jurnal Kaganga, 2.
Agustin, A. D. (2014). Proses Komunikasi Pasangan Long Distance Relationship Dalam Menjalani Hubungannya.
Baskoro, F., Wijaya, A. Y., Hozairi, & Asrori, M. (2023). Media Sosial Untuk Remaja. Penerbit Widina
Media Utama. Effendi, K. T. (2014). Gambaran Komitmen Pernikahan Pada Pekerja Pemboran Yang
Menjalani Hubungan Jarak Jauh.
Karya Ilmiah.
Firdaus, M. D. (2018). PENGEMBANGAN APLIKASI PESAN INSTAN WHATSAPP DALAM
PEMBELAJARAN MICROTEACHING SEBAGAI MEDIA ALAT BANTU BELAJAR MANDIRI
MAHASISWA PENDIDIKAN TEKNIK OTOMOTIF UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA. Karya
Ilmiah, 25 - 26.
Hasanah, W. (2018). Komunikasi Interpersonal Kepala Madrasah Dalam Meningkatkan Kualitas Lulusan Di
Mas Teladan Ujung Kubu Kecamatan Tanjung Tiram Kabupaten Batu Bara. Karya Ilmiah, 18 - 20.
Kurniati, G. (2015). Pengelolaan Hubungan Romantis Jarak Jauh (Studi Penetrasi Sosial Terhadap Pasangan
Yang Terpisah Jarak Geografis Sejak Pacaran Hingga Menikah). Jurnal Komunikasi Indonesia.
Kusumastuti, A., & Khoiron, A. M. (2019). Metode Penelitian Kualitatif. Semarang: Lembaga Pendidikan
Sukarno Pressindo.
Lambuan, H., Mas'amah, & Letuna, M. A. (2023). Penggunaan WhatsApp Sebagai Media Komunikasi Pacaran
Jarak Jauh. Journal Undana.
Nainggolan, S. W. (2017). Hubungan Komunikasi Interpersonal Singleparent Terhadap Perilaku Menyimpang
Remaja Desa Sungai Korang Sumatera Utara. Karya Ilmiah.
Oktariani, M. (2018 ). Pola Komunikasi Pasangan Long Distance Relationship Dalam Mempertahankan Hubungan
Melalui Media Sosial Line.
Pranajaya, & Wicaksono, H. (2017). Pemanfaatan Aplikasi WhatsApp (WA) Di Kalangan Pelajar (Studi kasus Di
MTs Al Muddatsiriyah dan MTs jakarta Pusat). Prosiding SNaPP2017 Sosial, Ekonomi, Dan Humaniora,
Vol 7, No.1,, 98-109.
Pratiwi , G. B., & Wijayani, Q. N. (2023). Komunikasi Interpersonal Dalam Hubungan Pasangan Jarak Jauh
(LDR) Pada Mahasiswa Universitas Trunojoyo Madura. Gandiwa: Jurnal Komunikasi.
Putra, B. J., & Jamal, J. (2020). Profil Keterampilan Komunikasi Interpersonal Siswa. Jurnal Studi Guru dan
Pembelajaran.
Putri, D. J. (2019). Konsep Diri Perempuan Pasca Mengalami Kekerasan Seksual Dalam Pacaran . Karya Ilmiah, 1.
Ready, A. (2016). Penggunaan Media Online Sebagai Sumber Informasi Akademik Mahasiswa Ilmu
Komunikasi
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Riau. JOM FISIP. Rijali, A. (2018). Analisis Data Kualitatif.
Jurnal Alhadharah.
Soemantri, Y. (2014). Memahami Komunikasi Antarpribadi dalam Pengelolaan Hubungan Asmara Jarak Jauh
Mahasiswa Kedinasan Akademi Kepolisian. Karya Ilmiah.
Tandrianti, A. Z., & Darminto, E. (2018). Perilaku Pacaran Pada Peserta Didik Sekolah Menengah Pertama Di
Kabupaten Tulungagung.
Trisnani. (2017). Pemanfaatan WhatsApp Sebagai Media Komunikasi Dan Kepuasan Dalam Penyampaian Pesan
Di Kalangan Tokoh Masyarakat. Jurnal Komunikasi, Media dan Informantika.
Utami, A. H. (2021). Media Baru Dan Anak Muda: Perubahan Bentuk Media Dalam Interaksi Keluarga.
Jurnal Perpustakaan Universitas Airlangga.