Pengaruh Presentasi Diri Online Terhadap Adiksi Media Sosial Melalui Sikap Fanatisme Sebagai Variabel Intervening Pada Remaja Penggemar Boygroup Treasure
Abstrak
Korean Pop atau K-Pop merupakan genre musik dari Korea Selatan yang saat ini digemari oleh remaja. Para remaja
dapat mempresentasikan dirinya sebagai seorang penggemar di media sosial sebagai wujud kecintaan mereka terhadap
idolanya. Hal tersebut jika dilakukan secara berlebihan berarti penggemar tersebut memiliki sifat fanatisme. Apabila
presentasi diri di media sosial dilakukan oleh penggemar yang memiliki sikap fanatisme, membuat intensitas
penggunaan media sosialnya meningkat sehingga dapat menimbulkan adiksi media sosial. Pada penelitian ini akan
membahas pengaruh presentasi diri online terhadap adiksi media sosial melalui sikap fanatisme pada penggemar
boygroup Treasure. Metode yang digunakan adalah penelitian kuantitatif deskriptif dan menggunakan analisis jalur.
Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah remaja penggemar boygroup Treasure di Bandung. Hasil
menunjukan bahwa presentasi diri online berpengaruh positif secara signifikan terhadap sikap fanatisme, sikap
fanatisme berpengaruh positif secara signifikan terhadap adiksi media sosial, presentasi diri online berpengaruh positif
secara signifikan terhadap adiksi media sosial, dan presentasi diri online berpengaruh positif secara signifikan terhadap
adiksi media sosial melalui sikap fanatisme. Pengaruh presentasi diri online terhadap adiksi media sosial sebesar
25,2% dan ketika dimediasi oleh sikap fanatisme pengaruhnya menjadi 38,7%.
Kata Kunci-presentasi diri online, adiksi media sosial, fanatisme
Referensi
Chaerani, Nia Siti (2022) Hubungan Antara Presentasi Diri Online Dengan Perilaku Adiktif Penggunaan Media
Sosial Pada Wanita Milenial Di Bogor. S1 thesis, Universitas Mercu Buana Jakarta-Menteng.
Cahyono, A. S. (2015). Jurnal Medtek Pengaruh Media Sosialterhadap Perubahan Sosialmasyarakat Di Indonesia.
Publiciana Universitas Tulungagung.
Ekonomi, J. I., & Sosial, D. (2022). Gambaran Adiksi Penggunaan Instagram pada Remaja SMA di Jakarta Selatan.
Jurnal Ilmu Ekonomi Dan Sosial, 11(1), 1203133. http://dx.doi.org/10.12244/jies.2021.5.1.001
Faidlatul Habibah, A., & Irwansyah, I. (2021). Era Masyarakat Informasi sebagai Dampak Media Baru. Jurnal
Teknologi Dan Sistem Informasi Bisnis. https://doi.org/10.47233/jteksis.v3i2.255
Haand, R., & Shuwang, Z. (2020). The relationship between social media addiction and depression: a quantitative
study among university students in Khost, Afghanistan. International Journal of Adolescence and Youth, 25(1),
https://doi.org/10.1080/02673843.2020.1741407
Hidayati, N., & Indriana, Y. (2022). Hubungan Antara Fanatisme Dengan Perilaku Konsumtif Pada Remaja
Penggemar Kpop Di Semarang. Jurnal EMPATI, 11(1), 56360. https://doi.org/10.14710/empati.2022.33361
Hu, X. (2023). The Influence of Social Media Addiction on Adolescents Mental States. Lecture Notes in Education
Psychology and Public Media, 7(1), 5703574. https://doi.org/10.54254/2753-7048/7/2022943
Khairil, M., Yusaputra, M. I., & . N. (2019). Efek Ketergantungan Remaja K-Popers Terhadap Media Sosial di Kota
Palu. Jurnal ASPIKOM, 4(1), 14. https://doi.org/10.24329/aspikom.v4i1.484
Michikyan, M., Subrahmanyam, K., & Dennis, J. (2014). Can you tell who i am? Neuroticism, extraversion, and
online self-presentation among young adults. Computers in Human Behavior, 33, 1793183.
https://doi.org/10.1016/j.chb.2014.01.010
Monacis, L., De Palo, V., Griffiths, M. D., & Sinatra, M. (2017). Social networking addiction, attachment style, and
validation of the Italian version of the Bergen Social Media Addiction Scale. Journal of Behavioral Addictions.
https://doi.org/10.1556/2006.6.2017.023
Murandari, Siswadi, A. G. P., & H, N. O. (2021). Adiksi media sosial dengan depresi pada remaja di masa pandemi
Covid-19: A literature review. Jurnal Ilmu Kesehatan UMC.
Parwin, A., & Lone, Z. A. (2022). Influence of social media addiction and body image perception on self-esteem
among university students. International Journal of Health Sciences. https://doi.org/10.53730/ijhs.v6ns2.7010
Putri, A. I. D., & Halimah, L. (2019). Prosiding Psikologi Hubungan FoMO (Fear of Missing Out) dengan Adiksi
Media Sosial pada Mahasiswa Pengguna Instagram di Universitas Islam Badung. Jurnal Prosiding Psikologi,
, No 2, 2019.
Rahmaridha, S., & Aviani, Y. I. (2022). Hubungan Antara Kecanduan Jejaring Sosial Dengan Kecenderungan
Narsistik Pada Mahasiswa Universitas Negeri Padang. Jurnal Riset Psikologi, 2, 1312.
Rinata, A. R., & Dewi, S. I. (2019). Fanatisme Penggemar Kpop Dalam Bermedia Sosial Di Instagram. Interaksi:
Jurnal Ilmu Komunikasi, 8(2), 13. https://doi.org/10.14710/interaksi.8.2.13-21
Safitri,Dwi Fita. (2022). Fanatisme Penggemar Muslim Korean Pop Di Kota Mataram.S1 Thesis, Universitas Islam
Negeri Mataram.
Sari, T. P., & Rinaldi. (2019). Hubungan Kecanduan Mengakses Instagram Dengan Keterampilan Sosial Pada
Mahasiswa Psikologi UNP. Jurnal Riset Psikologi.
Susilawati, N., Fashan, F., & Rahmani, S. (2023). Pengaruh Kecanduan Media Sosial pada Remaja di Kota Banda
Aceh. Jurnal Sosiologi USK (Media Pemikiran & Aplikasi), 17(1), 1613171.
https://doi.org/10.24815/jsu.v17i1.32798
Tama, B. A. (2019). Validitas Skala Presentasi Diri Online. Jurnal Pengukuran Psikologi Dan Pendidikan Indonesia
(JP3I). https://doi.org/10.15408/jp3i.v7i1.12102
Velina, O. A., & Ramadhana, M. R. (2019). Pengaruh Motivasi Pengguna Media Sosial Terhadap Perilaku Adiksi. EProceeding
of Management.
Venus Hikaru Aisyah, & Indri Utami Sumaryanti. (2022). Studi Deskriptif Self-Presentation pada Roleplayer di
Twitter. Jurnal Riset Psikologi, 136. https://doi.org/10.29313/jrp.v2i1.662
Watie, E. D. S. (2016). Komunikasi dan Media Sosial (Communications and Social Media). Jurnal The Messenger.
https://doi.org/10.26623/themessenger.v3i2.270
You, C., & Liu, Y. (2022). The effect of mindfulness on online self-presentation, pressure, and addiction on social
media. Frontiers in Psychology. https://doi.org/10.3389/fpsyg.2022.1034495
Zhu, X., & Xiong, Z. (2022). Exploring Association Between Social Media Addiction, Fear of Missing Out, and Self-
Presentation Online Among University Students: A Cross-Sectional Study. Frontiers in Psychiatry.